Common Law dan Civil Law.doc - DOCUMENTS.TIPS [PDF]

Sep 27, 2015 - Hukum publik meliputi hukum tata negara, hukum administrasi negara dan hukum pidana. ... hukum tentang or

2 downloads 26 Views 107KB Size

Recommend Stories


Canon, Civil, Common & Roman Law
Just as there is no loss of basic energy in the universe, so no thought or action is without its effects,

Sobre a common law, civil law e o precedente judicial
Almost everything will work again if you unplug it for a few minutes, including you. Anne Lamott

Introduction - Criminal and Civil Law - A Level Law - emyspot [PDF]
All notes activities and access to the online quizzes and tests can be accessed through this new website. ... of proof) and the Claimant must do this on a balance of probabilities (called the standanrd of proof) by submitting evidence to the court, e

A civil law perspective
Before you speak, let your words pass through three gates: Is it true? Is it necessary? Is it kind?

Introduction - Criminal and Civil Law - A Level Law - emyspot [PDF]
All notes activities and access to the online quizzes and tests can be accessed through this new website. ... of proof) and the Claimant must do this on a balance of probabilities (called the standanrd of proof) by submitting evidence to the court, e

common market law review
Live as if you were to die tomorrow. Learn as if you were to live forever. Mahatma Gandhi

common market law review
If you want to go quickly, go alone. If you want to go far, go together. African proverb

TRANSPLANTING COMMON LAW PRECEDENTS
You have survived, EVERY SINGLE bad day so far. Anonymous

common market law review
Knock, And He'll open the door. Vanish, And He'll make you shine like the sun. Fall, And He'll raise

Hukum Lingkungan dan Pertanggungjawaban Strict Liability dalam Hukum Common Law
The butterfly counts not months but moments, and has time enough. Rabindranath Tagore

Idea Transcript


(https://documents.tips/register.html)

(https://documents.tips/)

HOME (HTTPS://DOCUMENTS.TIPS/) LEADERSHIP (HTTPS://DOCUMENTS.TIPS/CATEGORY/LEADERSHIP-MANAGEMENT.HTML) TECHNOLOGY (HTTPS://DOCUMENTS.TIPS/CATEGORY/TECHNOLOGY.HTML) EDUCATION (HTTPS://DOCUMENTS.TIPS/CATEGORY/EDUCATION.HTML) MORE TOPICS (HTTPS://DOCUMENTS.TIPS/CATEGORY.HTML)

Home (https://documents.tips/) / Documents (https://documents.tips/category/documents.html) / Common Law dan Civil Law.doc (https://documents.tips/documents/common-law-dan-civil-lawdoc.html)

Common Law dan Civil Law.doc Category

View

Download

Posted on

REPORT (HTTPS://DOCUMENTS.TIPS/REPORT-COPYRIGHT/COMMON-LAW-DAN-CIVIL-LAWDOC) Documents (https://documents.tips/category/documents.html) 1 0 27-SEP-2015

TUGAS PENGANTAR ILMU HUKUM OLEH : AGUSTINUS TRI DARMA KUSUMA 1321105020 PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL UNIVERSITAS UDAYANA Common Law dan Civil Law Civil law dan Common law merupakan dua sistem hukum yang aling banyak digunakan di dunia. Negara yang menganut kedua hukum tersebut biasanya bersumber dari negara yang menjajahnya. Civil law merupakan sistem hukum yang tertua dan paling berpengaruh

RECOMMENDED

di dunia, berasal dari tradisi Roman-Germania. Sistem hukum Romawi ini menyebar ke berbagai belahan dunia bersama dengan meluasnya Kerajaan Romawi. Sistem hukum ini kemudian dikodifikasikan oleh Kaisar Yustinus di abad ke 6. The Corpus Juris Civilis diselesaikan pada tahun 534 M. Ketika Eropa mulai mempunyai pemerintahan sendiri, hukum Romawi digunakan sebagai dasar dari hukum nasional masing-masing negara. Napoleon Bonaparte di Prancis dengan Code Napoleon pada tahun 1804 dan Jerman dengan Civil Code pada tahun 1896. Paham rechtstaats dikembangkan oleh ahli-ahli

(https://documents.tips/documents/civil-law-vscommon-law.html)

Civil Law vs. Common Law (https://documents.tips/documents/civillaw-vs-common-law.html)

hukum Eropa Barat Kontinental seperti Immanuel Kant (1724-1804) dan Friedrich Julius Stahl. Dari segi penggolongan, civil

Documents

law dibagi dalam bidang hukum publik dan bidang hukum privat. Hukum publik mencakup peraturan-peraturan hukum yang

(https://documents.tips/category/documents.html)

mengatur kekuasaan dan wewenang penguasa atau negara serta hubungan-hubungan antara masyarakat dan negara. Hukum publik meliputi hukum tata negara, hukum administrasi negara dan hukum pidana. Sedangkan hukum privat mencakup peraturan-peraturan hukum yang mengatur tentang hubungan antara individu-individu dalam memenuhi kebutuhan hidup. Hukum privat meliputi hukum perdata yang meliputi juga hukum sipil dan hukum dagang. Sedangkan sistem common law merupakan paham the rule of law yang bertumpu pada sistem hukum Anglo Saxon atau common law system. Common law lahir berdasarkan tradisi, kebiasaan dan berkembang dari preseden yang dipergunakan oleh hakim untuk menyelesaikan suatu kasus yang masuk dalam persidangan. Dari segi penggolongannya, common law juga

(https://documents.tips/documents/commonlaw-civil-law-traditions-55cd8bbec37cb.html)

Common Law Civil Law Traditions (https://documents.tips/documents/common law-civil-law-traditions55cd8bbec37cb.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html)

mengenal pembagian hukum publik dan hukum privat. Pengertian yang diberikan kepada hukum publik hampir sama dengan pengertian yang diberikan oleh sistem hukum Eropa Kontinental. Sedangkan hukum privat lebih dimaksudkan sebagai kaidah-kaidah hukum tentang hak milik (law of property), hukum tentang orang (law of person), hukum perjanjian (law of contract) dan hukum tentang perbuatan melawan hukum (law of torts) yang tersebar di dalam dan hukum tentang perbuatan melawan hukum (law of torts) yang tersebar di dalam peraturan-peraturan tertulis, putusan-putusan hakim dan hukum kebiasaan. Jika ditinjau dari sistem peraturannya, common law didominasi oleh hukum tidak tertulis atau hukum kebiasaan

(https://documents.tips/documents/commonlaw-civil-law-traditions.html)

Common Law Civil Law Traditions (https://documents.tips/documents/common law-civil-law-traditions.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html)

melalui putusan hakim dan di dalam common law tidak terdaat pemisahan yang tegas dan jelas antara hukum publik dan privat. Sedangkan civil law didominasi oleh hukum tertulis dan di dalam civil law terdapat pemisahan secara tegas dan jelas antara hukum publik dengan hukum privat. Dilihat dari sistem peradilannya, common law menggunakan juri yang memeriksa

(https://documents.tips/economyfinance/common-law-vs-civil-law.html)

law, hakim terikat pada putusan hakim sebelumnya dalam perkara yang sejenis melalui asas The Binding of Precedent.

Common Law Vs Civil Law (https://documents.tips/economyfinance/common-law-vs-civil-law.html)

Asas The Binding force of Precedent adalah asas dimana hakim terikat kepada keputusan-keputusan yang lebih dahulu dari

Economy & Finance

hakim-hakim yang sederajat atau oleh hakim yang lebih tinggi. Asas ini dianut oleh Negara anglo saxon seperti Inggris,

(https://documents.tips/category/economyfinance.html)

fakta kasusnya menetapkan kesalahan dan hakim hanya menerapkan hukum dan menjatuhkan putusan. Di dalam common

Amerika Serikat. Terdapat empat hal yang mendasari asas ini, yaitu : · Bahwa penerapan pada peraturan-peraturan yang sama pada kasus-kasus yang sama menghasilkan perlakuan yang sama bagi siapa saja yang datang ke Pengadilan. · Bahwa mengikuti preceden secara konsisten dapat menyumbangkan pendapat untuk masalah-masalah di kemudian hari. ·

(https://documents.tips/documents/civil-law-ecommon-law.html)

· Bahwa pemakaian putusan-putusan yang terdahulu menunjukkan adanya kewajiban untuk menghormati kebijaksanaan

Civil law e common law (https://documents.tips/documents/civillaw-e-common-law.html)

dan pengalaman Pengadilan generasi sebelumnya. Sistem peradilan common law berpandangan bahwa bahwa didalam

Documents

pemeriksaan peradilan selalu ada dua pihak yang saling bertentangan baik perkara perdata atau pidana. Sistem peradilan

(https://documents.tips/category/documents.html)

Bahwa penggunaan kriteria yang mantap untuk menempatkan masalah-masalah baru dapat menghemat tenaga dan waktu.

ada civil law tidak menggunakan juri sehingga tanggung jawab hakim adalah memeriksa kasus, menentukan kesalahan, serta menerapkan hukumnya sekaligus menjatuhkan putusan. Dalam siste peradilan civil law hakim tidak terikat dan tidak wajib mengikuti putusan hakim sebelumnya (Asas Bebas). Asas bebas merupakan kebalikan dari asas The Binding Force of Percedent dimana hakim tidak terikat kepada keputusan-keputusan hakim sebelumnya pada tingkat sejajar atau kepada hakim yang lebih tinggi. Asas ini dianut di beberapa negara seperti Belanda dan Perancis. Hukum di Indonesia merupakan campuran dari sistem hukum Eropa, hukum agama, dan hukum adat. Sebagian besar sistem yang dianut, baik perdata

(https://documents.tips/documents/civil-law-tocommon-law-dictionary.html)

Civil Law to Common Law Dictionary (https://documents.tips/documents/civillaw-to-common-law-dictionary.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html)

maupun pidana berdasarkan pada hukum Eropa, khususnya dari Belanda karena aspek sejarah masa lalu Indonesia yang merupakan wilayah jajahan dengan sebutan Hindia-Belanda (Nederlandsch-Indie). Hukum agama karena sebagian besar masyarakat Indonesia menganut Islam, maka dominasi hukum atau syariat Islam lebih banyak terutama di bidang perkawinan, kekeluargaan, dan warisan. Selain itu, di Indonesia juga berlaku sistem hukum adat yang diserap dalam perundang-undangan atau yurisprudensi yang merupakan penerusan dari aturan-aturan setempat dari masyarakat dan budaya-budaya yang ada di wilayah nusantara. Sumber : http://www.gresnews.com/berita/tips/4292810-perbandingan-civillaw-dan-common-law/ http://id.wikipedia.org/wiki/Hukum_di_Indonesia (https://documents.tips/documents/common-law-dan-civil-lawdoc.html)

Download (https://documents.tips/download/link/commonlaw-dan-civil-lawdoc) DESCRIPTION

TUGAS PENGANTAR ILMU HUKUM OLEH : AGUSTINUS TRI DARMA KUSUMA 1321105020 PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL UNIVERSITAS UDAYANA Common Law dan Civil Law Civil law dan Common…

(https://documents.tips/documents/differenzatra-civil-law-e-common-law.html)

Differenza Tra Civil Law e Common Law (https://documents.tips/documents/differenz tra-civil-law-e-common-law.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html) (https://documents.tips/education/common-lawlegal-methodolgy-and-civil-procedure.html)

Common Law Legal Methodolgy and Civil Procedure (https://documents.tips/education/commonlaw-legal-methodolgy-and-civilprocedure.html) Education

(https://documents.tips/category/education.html) (https://documents.tips/documents/civil-andcommon-law-in-asia.html)

Civil and Common Law in Asia (https://documents.tips/documents/civiland-common-law-in-asia.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html) (https://documents.tips/documents/differencebeween-civil-and-common-law.html)

Difference Beween Civil and Common Law (https://documents.tips/documents/differenc beween-civil-and-common-law.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html) (https://documents.tips/economy-finance/thecommon-law-and-civil-law2.html)

The common law and civil law2 (https://documents.tips/economyfinance/the-common-law-and-civillaw2.html) Economy & Finance

(https://documents.tips/category/economyfinance.html) (https://documents.tips/business/c-comparisonbetween-civil-law-and-common-law.html)

C comparison between civil law and common law (https://documents.tips/business/ccomparison-between-civil-law-andcommon-law.html) Business

(https://documents.tips/category/business.html) (https://documents.tips/documents/hai-hethong-phap-luat-common-law-va-civil-law.html)

Hai h thng pháp lut common law và civil law (https://documents.tips/documents/haihe-thong-phap-luat-common-law-vacivil-law.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html)

(https://documents.tips/documents/categoriesof-law-cln4u-common-vs-civil-civil-law-a-systemin-which-all-laws-are-codified-in-statutes-basedon-napoleons-civil-code-common-law-law-that.html)

Categories of Law CLN4U. Common vs. Civil Civil Law A system in which all laws are codified in statutes Based on Napoleons Civil Code Common Law Law that. (https://documents.tips/documents/categori of-law-cln4u-common-vs-civil-civillaw-a-system-in-which-all-laws-arecodified-in-statutes-based-onnapoleons-civil-code-common-lawlaw-that.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html) (https://documents.tips/education/law-on-thecommon-status-of-civil-servants-19941.html)

Law on the common status of civil servants 1994(1) (https://documents.tips/education/lawon-the-common-status-of-civilservants-19941.html) Education

(https://documents.tips/category/education.html) (https://documents.tips/documents/sistemasjuridicos-derecho-civil-common-law-ynorteamericano.html)

Sistemas Jurídicos : Derecho Civil, Common Law, y Norteamericano. (https://documents.tips/documents/sistemas juridicos-derecho-civil-common-law-ynorteamericano.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html) (https://documents.tips/documents/commoncivil.html)

Common Civil (https://documents.tips/documents/common civil.html) Documents

(https://documents.tips/category/documents.html) View more (https://documents.tips/search? q=Common+Law+dan+Civil+Law.doc)

TOP RELATED







COMMON LAW DAN CIVIL LAW.D…

COMMON LAW- CIVIL LAW (HTTP…

CIVIL VS COMMON LAW (HTTPS:/…

TUGAS PENGANTAR ILMU HUKUM OLEH :

Civil Law e Common Law : aspetti pubblicistici 1

differences and similarities

AGUSTINUS TRI DARMA KUSUMA 1321105020

Famiglie, sistemi, modelli: comparazione giuridica e

PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL

classificazioni sistemologiche con la comparazione

UNIVERSITAS UDAYANA Common Law dan Civil 1 0 Law Civil law dan Common…

ci proponiamo di…

We built a platform for members to share

COMPANY

654

0

CONTACT & LEGAL

documents and knowledge. And we are not related to any other website

About (https://documents.tips/about.html) Contact (https://documents.tips/contacts.html)

Terms (https://documents.tips/info/terms.html)

23

0

OPENING HOURS Monday to Saturday 9:00am to 5:00pm Sunday: CLOSED

DMCA (https://documents.tips/info/dmca.html)

STARTUP - SHARE TO SUCCESS

(https://facebook.com/d (https://twitter.com (https://goo

Smile Life

When life gives you a hundred reasons to cry, show life that you have a thousand reasons to smile

Get in touch

© Copyright 2015 - 2024 PDFFOX.COM - All rights reserved.